JATENGNETWORK.COM - Ria Ricis jadi sorotan netizen usai dirinya berubah jadi mermaid kuning.
Ya, diketahui Ria Ricis berubah jadi mermaid syari saat dirinya berada di aquarium Jakarta.
Momen tersebut bahkan Ria Ricis unggah di media sosial TikToknya @riaricis.
Dimana saat itu ia terlihat mengenakan pakaian renang syari ala mermaid.
Dan berenang bersama ikan-ikan yang membuat Ria Ricis nampak anggun.
Tak hanya itu, Ria Ricis juga melakukan gerakan meliuk-liuk ala mermaid.
Yang membuat Ria Ricis sangat mirip dengan Ariel di film The Little Mermaid.
Saat berenang, nampak Ricis berkali-kali memberikan tanda cinta di air.
Dengan kecupan manis ke anaknya Moana.
Video yang diunggah pada (5/6) kemarin itu telah diputar sebanyak 21.2 juta kali.
Dan telah dikomentari sebanyak 26 ribu lebih komentar dari netizen +62 yang takjub dengan Ria Ricis.
Artikel Terkait
Amanda Manopo Hamil Anak Ketiga, Charly van Houten: Masih Gak Percaya, Titipan Dari Allah
Penampilan Magis Ariel NOAH dan BCL di BNI Java Jazz 2023
Terungkap! Ini Alasan Raisa Tak Suka Umbar Zalina di Medsos
Belum Minat ke Industri Hiburan, Selebgram Aya Sophia: Belum Ada yang Cocok
Dikenal Sebagai Finalis AFI, Gessy Mayriris Pasaribu Kini Sukses Jadi Pengacara Kondang